Image of From Zero To A PRO : Membuat Aplikasi Web Dengan PHP+ Database MySQL

Text

From Zero To A PRO : Membuat Aplikasi Web Dengan PHP+ Database MySQL



Buku yang sangat berguna bagi Anda yang sedang belajar membuat aplikasi web. Menjelaskan penggunaan PHP dan MySQL dari hal yang dasar hingga ke tingkat profesional. Membahas cara membuat pustaka yang mudah digunakan pada aplikasi yang Anda buat.Membahas berbagai trik dan tip yang sangat bermanfaat dalam membuat aplikasi web, termasuk cara membuat template untuk halaman web. Membahas cara melakukan validasi dengan JavaScript. Memberikan contoh penggunaan AJAX untuk membuat halaman yang interakti


Ketersediaan

1900049005.265 ABD fMy LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
005.265 ABD f
Penerbit Andi Offset : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
xii, 292 hlm.: Ilus. ; 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-29-0872-5
Klasifikasi
005.265
Tipe Isi
text
Tipe Media
other
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet. 1 Ed. 1
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this