Image of Sistem Informasi dan Kontrol Untuk Kualifikasi Donor Darah Berbasis ATMega 8535

Text

Sistem Informasi dan Kontrol Untuk Kualifikasi Donor Darah Berbasis ATMega 8535



Donor darah yang prosesnya memerlukan pemeriksaan kualifikasi donor darah seperti golongan darah, rhesus, dan hemoglobin pasien, selama ini membutuhkan waktu cukup lama dan dibatasi ketersediaan tenaga ahli. Hal ini mengakibatkan pengumpulan darah ke bank darah menjadi lamban. Untuk mengatasi masalah tersebut, dibuat sistem inforrmasi dan kontrol kualifikasi donor darah berbasis mikrokontroler AVR ATMega8535 dengan 3 sensor yang masing-masing merupakan indikator golongan darah, rhesus, dan hemoglobin serta 4 ADC: 2 ADC golongan darah, I ADC rhesus, dan I ADC hemoglobin. Sistem ini diharapkan dapat mempercepat proses donor darah serta memudahkan manusia untuk memperoleh informasi golongan darahnya dan data pasien yang telah melakukan donor darah. Dengan menggunakan jenis penelitian kuantitatif ekperimental dapat diketahui besarnya standar nilai ADC hasil pembacaan LDR untuk mengetahui kualifikasi donor darah pasien. Hasil menunjukkan bahwa pada sensor 1, golongan darah A jika nilai ADC A> 800, B jika nilai ADC B> 800, AB jika nilai ADC A dan B> 800, dan O jika ADC A dan B< 800. Pada sensor 2, rhesus positif jika nilai ADC> 800. Pada sensor 3, hemoglobin tinggi jika nilai ADC< 180.


Ketersediaan

TI120049TI2012 RID sMy LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
TI2012 RID s
Penerbit UIN Alauddin Makassar : Fakultas Sains dan Teknologi.,
Deskripsi Fisik
xiii, 104 hlm.: ilus.; 29 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
TI2012
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this