Detail Cantuman

Text
Aplikasi Pemesanan Dan Pengiriman Barang Pada PT. Tuju Wali-Wali Bosowa Corporation Berbasis Web
Peningkatan kualitas layanan informasi terhadap mitra bisnis mutlak diperlukan oleh suatu perusahaan, guna memperat kemitraan antar perusahaan. P.T Tuju Wali-Wali Bosowa Corporation sebagai perusahaan distributor dan produksi, sangat bergantung dengan komunikasi dan kerjasamanya dengan perusahaan mitra. Demi menjaga kerjasama dan kepercayaan dari perusahaan- perusahaan mitra, baik perusahaan produksi maupun perusahaan yang bersifat konsumer maka PT. Tuju Wali-Wali Bosowa Corporation perlu menerapkan teknologi pendukung yang tepat dan mudah diakses oleh pihak lain. Dalam rangka meningkatkan layanan tersebut, teknologi informasi dan komunikasi pada perusahaan dapat dikembangkan dengan memanfaatkan teknologi yang ada saat ini. Salah satu teknologi yang dapat diterapkan adalah teknologi berbasis web. Teknologi ini sangat tepat kompleksitas data dan informasi yang diolah serta memungkinkan bagi perusahaan untuk memonitoring proses bisnis yang sedang berlangsung. Untuk mendukung semua proses bisnis, maka pengembangan aplikasi pada penelitian ini didahului oleh langkah-langkah rekayasa perangkat lunak mulai dari desain web, pemrograman web hingga desain dan pembuatan sistem dalam database. Dari hasil penelitian maka dapat disimpulkan bahwa aplikasi berbasis web dapat dikembangkan untuk menangani proses pemesanan dan pengiriman barang pada PT. Tuju Wali-Wali Bosowa Corporation. Aplikasi akan mudah dijalankan apabila mendapat respon dari semua pihak yang terkait, sesuai dengan tugas dan tanggungjawabnya masing-masing. untuk mengantisipasi
Ketersediaan
TI120057 | TI2012 NUR a | My Library | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
TI2012 NUR a
|
Penerbit | UIN Alauddin Makassar : Fakultas Sains dan Teknologi., 2012 |
Deskripsi Fisik |
xiv, 65 hlm.: ilus.; 29 cm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
TI2012
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Nurwahidah
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain